Aplikasi Edit Video Terbaik di HP Android, iPhone, & PC Gratis

Lalu terdapat video editing tools dengan fitur video trim, crop, cup, collage, merge, dan loop. Dan baragam video editing effects untuk memberi efek hingga animasi di video.

Fitur Unggulan Apk VivaVideo:

  • Menyematkan lagu-lagu dalam video
  • Dukungan fitur transisi dengan efek yang menarik
  • Tersedia fitur edit untuk menambahkan, menggabungkan beberapa video, hingga memotong
  • Terdapat efek bokeh atau blur di video
  • Fitur title dan teks yang bisa dikostum
  • Format video HD 720p, 1080p, 4K

5. Apk Edit Video Likee

Aplikasi ini cukup banyak digunakan karena penampilan yang sederhana sehingga mudah untuk digunakan.

Terdapat efek menarik, stiker yang unik, hingga memungkinkan pengguna untuk lipsync lagu di aplikasi Likee. Aplikasi ini mirip dengan aplikasi TikTok dan SnackVideo.

Hasil edit video bisa langsung disimpan, di unggah ke media sosial, atau mengunggahnya di aplikasi Likee. Aplikasi Likee bisa diunduh secara gratis di Google Play Store dan App Store.

Fitur Unggulan Apk Likee:

  • Terdapat berbagai efek, stiker, dan emoji
  • Ada fitur Music Magic Filter untuk membuat video music
  • Fitur smart lainnya yakni 4D Magic, Hair Color, Superpowers
  • Terdapat fitur video dubbing

6. Apk Edit Video VideoShow

Aplikasi ini memiliki konsep All in One karena memberikan kemudahan mengedit video dengan berbagai editing tools.

Pengguna bisa menambahkan efek, teks, stiker, GIF, transisi, hingga live dubbing di aplikasi ini.

Tersedia 50 tema di aplikasi VideoShow. Hasil video yang telah diedit bisa diekspor dengan kualitas 4K. Dan file yang diunduh pun sangat ringan yakni hanya 38 MB.

Fitur Unggulan Apk VideoShow:

  • Terdapat editing tools edit, trim, split, merge, duplicate, merge, blur, rotate, hingga collage video
  • Terdapat fitur control speed untuk slow motion atau fast motion, juga zoom in atau zoom out
  • Terdapat fitur video dubbing, effect sound, dan menambahkan suara
  • Didukung dengan effects, themes, GIF image, sticker, emoji, meme, sound effects, font, FX dan lainnya

7. Apk Edit Video VN

VN atau Vlog Now menjadi salah satu aplikasi edit video kekinian gratis tanpa watermark. Aplikasi ini sangat cocok untuk mengedit video dengan durasi yang cukup panjang atau video vlog.

Aplikasi ini terbilang powerfull karena memiliki fitur ccolor grading seperti di Adibe Premiere Pro.

Pengguna bisa mengedit video dengan green screen. Dan terdapat banyak fitur yang tersedia mulai dari music background, subtitle tools, efek video yang bisa menghasilkan video yang lebih menarik.

Aplikasi ini bisa diunduh secara gratis di Google Play Store dan App Store.

8. Apk Edit Video Adobe Premiere Clip

Aplikasi ini adalah salinan dari aplikasi Adobe Premiere versi PC, dan kini bisa digunakan di HP.

Aplikasi ini gratis dan memiliki kelebihan dari user interface-nya yang ringan dan cukup mudah digunakan oleh pemula.

Tersedia berbagai fitur dalam aplikasi ini, di antaranya menambahkan efek, music, memotong, transisi, dan lainnya.

Aplikasi ini juga menyediakan fitur drag  drop yang bisa memudahkan untuk pengeditan video, menambahkan foto, audio, grafis, hingga overlay.

9. Apk Edit Video CapCut

Aplikasi satu ini kini tengah populer di kalangan anak muda, terutama pengguna media sosial TikTok. Banyak sekali konten kreator TikTok yang menggunakan aplikasi CapCut.

Aplikasi ini banyak digemari karena memudahkan penggunanya dalam mengedit. Template yang kini sangat populer yang disediakan oleh CapCut adalah jedag-jedug.

CapCut telah menyediakan filter, template, hingga musik yang bisa terhubung langsung dengan TikTok. Aplikasi ini bisa diunduh secara gratis melalui Google Play Store dan App Store.

Itulah deretan apk edit video terbaik di HP gratis yang bisa dicoba. Semoga membantu ya.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini