Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka? ini Cara Mengatasinya

Primaradio.co.id | Ini dia alasan Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka dan bagaimana cara mengatasi masalah tersebut. E-Coklit merupakan sebuah aplikasi yang berkaitan dengan Pemilu atau Pemilihan Umum.

Seperti yang kita ketahui juga kalau sebentar lagi masyarakat Indonesia akan mengadakan PEMILU lembaga eksekutif. Bagi para petugas Pantarlih Pemilu 2024 yang mengalami masalah dengan aplikasi tersebut.

Inilah cara mengatasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka dan apa penyebab dari masalah tersebut. Buat yang belum tahu apa itu E-Coklit bisa simak pembahasan selengkapnya di Primaradio.

Hal Yang Perlu Kamu Ketahui Tentang Aplikasi E-Coklit Pantarlih

Tidak terasa sebentar lagi masyarakat Indonesia kembali akan melaksanakan pemilihan umum pada tahun 2024. Meskipun kegiatan tersebut akan berlangsung satu tahun lagi, tetapi banyak persiapan yang perlu dilakukan.

Setiap kegiatan PEMILU di Indonesia ini merupakan tugas utama dari KPU atau Komisi Pemilihan Umum. Setiap ada kegiatan PEMILU akan ada panitia Pantartif yang diajukan serta didaftarkan langsung oleh PPK wilayah setempat.

Untuk memudahkan proses pencocokkan dan juga penelitian hasil pemilu nantinya pemerintah membuat sebuah aplikasi bernama e-coklit. Kehadiran aplikasi ini memang masih terbilang baru dan dibutuhkan penyesuaian bagi para pemakainya.

Tujuan dari hadirnya aplikasi e-coklit ini adalah untuk membua tugas Pantartif menjadi lebih mudah dan juga efisien. Tidak semua orang bisa menggunakan aplikasi ini karena hanya orang tertentu saja yang dapat mengaksesnya.

Aplikasi E-Coklit ini juga tidak tersedia di Google Play Store apk tersebut hanya bisa didapat oleh mereka yang terpilih melalui wilayah PPS masing-masing.

Mengingat aplikasi e-coklit masih terbilang baru sering kali terjadi masalah pada penggunaan aplikasi tersebut. Salah satunya adalah terjadi kegagalan atau error pada saat ingin membuka dan masuk ke dalam akun di aplikasi tersebut.

Buat para Pantarlih yang mengalami masalah tersebut, simak penjelasan mengenai alasan Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka dan bagaimana cara mengatasinya.

Alasan Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka

alasan-kenapa-aplikasi-e-coklit-tidak-bisa-dibuka

Pemerintah belum lama ini membuat sebuah aplikasi untuk KPU sebagai salah satu cara untuk memudahkan pekerjaan saat kegiatan PEMILU. Nama aplikasinya adalah e-coklit atau merupakan singkat dari pencocokkan dan penelitian.

Aplikasi ini dibuat untuk para Pantarlih yang sudah terpilih dan terdaftar sebelumnya. Namun, sepertinya belum banyak juga yang terlalu mengerti dari fungsi aplikasi tersebut.

Hal ini juga disebabkan karena banyak masalah yang sering terjadi di dalam aplikasi tersebut. Mungkin salah satu pembaca dari artikel Primaradio ini adalah petugas Pantarlih yang sudah terpilih.

Nah, jika ternyata kalian mengalami kendala pada saat membuka aplikasi tersebut ataupun ketika buat akun. Cari tahu dulu apa kiranya yang bisa menjadi penyebab masalah tersebut.

Nanti kalau sudah tahu akar masalahnya barulah bisa menentukan cara mana yang dapat dipakai untuk mengatasi kendala tersebut. Salah satu masalah yang paling banyak dirasakan adalah Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka.

Kalian juga ingin tahu pastikan Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka dan mau tahu bagaimana cara mengatasi kendala ini. Untuk itu, ikuti terus penjelasan di Primaradio.co.id dan jangan lewatkan pembahasan mana pun agar informasi yang didapat lengkap.

1. Akun Sudah Pernah Digunakan

Tidak sembarang orang bisa mendaftar serta menggunakan aplikasi E-Coklit. Hanya orang tertentu yang namanya sudah didaftarkan oleh petugas wilayah setempat untuk menjadi Pantarlih.

Setiap petugas Pantarlih yang sudah terdaftar bisa mengunduh aplikasi tersebut sesuai dengan yang ditentukan oleh wilayah tempat tinggalnya. Ada hal yang perlu kalian ketahui mengenai akun dari aplikasi E-Coklit ini.

Satu pengguna hanya bisa menggunakan satu akun saja agar dapat mengoperasikan aplikasi tersebut sesuai dengan fungsinya. Salah satu penyebab yang bisa saja menimbulkan kendala Kenapa Aplikasi e Coklit Tidak Bisa Dibuka adalah karena mereka tidak sadar menggunakan lebih dari satu akun.

Mungkin sebelumnya akunmu sudah pernah digunakan atau didaftarkan sehingga tidak dapat memakai akun yang sama. Dan di dalam satu perangkat hanya bisa menerima satu akun saja.

Cek lagi apakah perangkat yang kalian pakai membuka lebih dari satu akun sehingga munculan kendala apk tidak dapat dibuka.

2. Belum Daftar Akun

Setiap orang yang dapat menggunakan aplikasi E-Coklit adalah mereka yang sudah punya akun. Nah, apabila ternyata kamu tidak bisa buka atau masuk ke dalam aplikasinya.

Bisa jadi kalian belum didaftarkan atau tidak punya akun sehingga aplikasi tersebut tidak dapat dibuka. Coba pastikan lagi kepada petugas wilayah yang berwenang mengenai hal ini dan tanyakan apakah namamu sudah dibuatkan akun atau belum.

Kalau tidak ada akun yang sampai kapan pun tidak akan bisa menggunakan aplikasi ini.

3. Perangkat Tidak Kompatibel

Aplikasi E-Coklit ini bisa diunduh melalui perangkat smartphone apapun dan tidak ada syarat khusus. Hampir semua HP yang digunakan oleh orang-orang zaman sekarang sudah mencapai lebih dari OS Android 6.0.

Namun, periksa kembali apakah perangkat yang pengguna gunakan sudah kompatibel dengan aplikasi, yaitu OS Wajib 6.0 atau di atas. Jika di bawah itu pengguna tidak akan bisa membuka aplikasi yang satu ini.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini