7 Merek Keyboard Komputer Tercanggih untuk Kerja dan Gaming

Keyboard komputer tercanggih saat ini banyak sekali dicari oleh kaum milenial untuk kerja dan gaming. Keyboard sendiri merupakan salah satu aksesoris komputer yang paling penting kalian ketahui.

Baca Juga : 10 Rekomendasi Keyboard Gaming Murah Namun Berkualitas

Tanpa adanya alat ini, kalian tidak akan bisa mengoperasikan komputer. Hal ini karena banyak fungsi-fungsi komputer yang hanya dapat lakukan melalui keyboard. 

Keyboard Komputer Tercanggih dan Terbaik 

Selain berbentuk fisik, kini keyboard atau papan ketik ini sudah memiliki bentuk virtual. Berguna sekali untuk menunjang perangkat mobile maupun komputer hanya dengan layar sentuh.

Biasanya, papan ketik ini juga terbuat dengan berbagai fitur tambahan untuk menunjang pengalaman bermain game maupun pekerjaan di komputer. Berikut ini sudah ada beberapa daftar keyboard komputer tercanggih untuk bekerja dan bermain game, antara lain:

Rexus

Keyboard komputer tercanggih

Rexus semula merupakan salah satu perusahaan yang banyak menyediakan alat tulis perkantoran. Namun, karena adanya perkembangan zaman Rexus merambah ke berbagai macam produk periferal komputer. 

Salah satunya seperti papan ketik yang saat ini bisa kalian andalkan untuk komputer. Mayoritas lini produk Rexus papan ketik ini hanya ditujukan untuk segmen gaming. 

Biasanya, hanya melalui seri Legionnaire serta Battlefire. Meski begitu, Rexus sendiri sudah memiliki keyboard komputer tercanggih untuk pengguna profesional kantoran dan rumahan lewat seri KM.

Seluruh produk Rexus saat ini sudah memiliki layout TKL. Kalian nantinya akan lebih mudah mendapatkan papan ketik Rexus di berbagai macam toko komputer hanya dengan harga mulai Rp100 ribuan.

Logitech

Keyboard komputer tercanggih

Logitech merupakan salah satu brand aksesoris komputer yang saat ini paling terkenal dan. terkemuka di dunia. Produk-produk dari Logitech, termasuk di dalamnya keyboard komputer tercanggih kini sering menjadi pilihan terbaik bagi banyak orang.

Hal ini tentunya karena berkualitas dan inovatif. Bahkan, penawaran harga untuk setiap produk Logitech cukup variatif, mulai dari harga terjangkau sampai terlalu mahal.

Papan ketik Logitech saat ini dapat kalian beli dengan mudah pada berapa toko aksesoris komputer di Indonesia. Harga jual papan ketik satu ini mulai dari Rp100 ribuan saja.

Sebagian besar keyboard gaming-nya mungkin sudah dijual lebih mahal. Hal ini karena membawa banyak fitur keren untuk aktivitas gaming yang sangat menyenangkan.

Razer

Keyboard komputer tercanggih

Bagi kalian yang sedang mencari keyboard komputer tercanggih dan bagus untuk gaming, maka bisa langsung memilih Razer. Brand satu ini sudah cukup populer di kalangan para gamer yang ada di seluruh dunia. 

Sebab, Razer kini sudah berubah menjadi brand produk gaming paling terkemuka di dunia. Razer telah berhasil membuat berbagai macam bentuk dan model papan ketik khusus gaming dengan fitur sangat keren. 

Produk-produk keyboardnya yang telah Razer rancang dapat memberikan pengalaman bermain game terbaik. Bahkan, ciri khas dari Razer yaitu memiliki kecepatan, presisi, serta kenyaman mengetik.

Sebagai produk yang berkualitas tinggi, tentunya papan ketik Razer dibanderol cukup tinggi di pasaran. Bahkan, harganya saat ini berada pada angka ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Meski tampak mahal, namun kualitas yang diberikannya juga sebenarnya bukan kaleng-kaleng.

Redragon

Dari namanya saja, kalian pasti sudah mencium aura garang yang akan membuat adrenalin semakin teruji. Redragon saat ini memang tercipta untuk kalangan para gamers. 

Sehingga tidak heran apabila seluruh papan ketik merupakan racikan Redragon berjenis mekanikal. Karena berjenis mekanikal, tentu keyboard komputer tercanggih dari Redragon memiliki performa sip. 

Pengguna juga akan mendapatkan jaminan, tidak mengalami ghosting atau menemui konflik. Terutama, pada saat tombol ditekan dalam satu waktu. Sebagian besar papan ketik Redragon juga telah dirancang memiliki durabilitas tinggi.

Hal ini berkat adanya sertifikasi tahan air, debu IP68, serta material aluminium. Biasanya, papan ketik Redragon dijual dengan harga mulai dari Rp100 ribuan saja. Namun, tidak sedikit pula yang menjualnya pada kisaran harga satu jutaan.

Corsair

Corsair merupakan salah satu brand perlengkapan gaming lain yang terkemuka dan terpercaya di dunia. Keyboard ini sendiri telah memproduksi serangkaian produk gaming, misalnya saja seperti headset nirkabel, mouse, sampai papan ketik mekanik berkualitas tinggi. 

Bahkan, sudah sejak lama keyboard komputer tercanggih merek Corsair terkenal sebagai produk profesional, tahan lama, serta berkinerja tinggi.

Corsair selalu berkomitmen terhadap kualitas, fitur-fitur canggih, desain inovatif, serta kinerja tinggi. Sehingga produk ini telah banyak memenangkan ribuan penghargaan media dan industri.

Bahkan, juga pernah memenangkan jutaan hati dari para konsumen di seluruh dunia. Untuk yang suka papan ketik premium dan berkualitas, maka wajib membelinya di Corsair.

Ducky

Brand internasional asal Taiwan satu ini juga termasuk salah satu pemain besar di industri papan ketik. Perusahaan ini sebenarnya sudah lama berkomitmen untuk menghadirkan papan ketik mekanik profesional.

Bahkan, mengusahakan papan ketik berstandar tinggi dan menawarkan barang dengan kualitas terbaik.

Sampai saat ini Ducky telah mengeluarkan banyak sekali model keyboard komputer tercanggih serta aksesoris komputer lainnya. Ducky Freedom papan ketik tergolong sebagai salah satu produk papan ketik terbaru yang baru rilis pada Mei 2019 lalu.

Papan ketik ini tentu akan membawa banyak fitur. Misalnya saja seperti dapat tersambung dengan nirkabel maupun nirkabel.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini