Keunggulan Dell Inspiron 5301 Laptop Murah Under 8 Jutaan

Dell inspiron 5301 merupakan salah satu rekomendasi bagi kalian yang saat ini sedang membutuhkan laptop demi menunjang pekerjaan supaya menjadi lebih mudah dan efektif. Namun Dell mampu memberikan produk laptop dengan harga terjangkau walaupun memiliki segudang keunggulan lainnya.

Baca juga: Mengenal Laptop Advan WorkPro Performa dan Keunggulan Terbaru

Hal tersebut sangat cocok bagi kalian jika membutuhkan perangkat laptop namun memiliki jumlah tabungan terbatas. Terlebih jika sedang mencari perangkat laptop dengan harga sangat murah yaitu sekitar 7 jutaan atau under 8 jutaan namun masih memiliki banyak keunggulan.

Walaupun memiliki harga terjangkau bukan berarti dell inspiron 5301 merupakan laptop murahan dan memiliki fasilitas buruk. Hal tersebut merupakan sebuah mitos karena walau harganya murah namun kualitasnya bukan murahan karena DELL memberikan fasilitas penunjang sangat bagus.

Bahkan beberapa fasilitas penunjang tersebut sangat bagus dan tidak bisa kalian dapatkan jika membeli perangkat dengan merk lainnya. Hal inilah yang membuat banyak orang khususnya pekerja lebih menyukai perangkat laptop milik DELL karena sangat cocok untuk menunjang pekerjaan.

Namun tidak jarang juga banyak orang selain ingin memiliki laptop untuk menunjang kerja sehingga menjadi lebih mudah dan efisien. Juga ingin menggunakan perangkat tersebut untuk bermain game sehingga bisa menggunakannya sebagai sarana refreshing setelah selesai dalam bekerja.

Keunggulan Dell Inspiron 5301

Keunggulan Dell Inspiron 5301
Keunggulan Dell Inspiron 5301

Dell sendiri merupakan salah satu produsen perangkat komputer asal Amerika Serikat dan memiliki produk dengan kualitas tinggi. sudah banyak beberapa instansi maupun perkantoran di Indonesia menggunakan produk dari perusahaan ini karena memiliki kualitas bagus dengan harga terjangkau.

Terlebih jika kalian memiliki budget minim maksimal 8 jutaan saja tidak perlu khawatir, karena walau pada saat ini cukup sulit menemukan laptop bagus dengan budget under 8 jutaan. Namun dell inspiron 5301 bisa menjawab keterbatasan tersebut dan menjadi solusi cukup efektif.

Dell sendiri tidak main-main dalam mengembangkan produknya ini karena berhasil memberi spesifikasi yang cocok untuk mendukung pekerjaan setiap pekerja saat menggunakannya. Sehingga dengan menggunakan perangkat tersebut akan mempermudah kalian dalam menyelesaikan pekerjaan.

Bahkan dengan harga under 8 jutaan saja dell inspiron 5301 sudah menggunakan processor sangat terkenal yaitu intel core i3 model 1115G4. Dengan adanya processor tersebut membuka banyak tab sekaligus bukan menjadi kendala dan tidak akan menyebabkan timbulnya lagging.

Selain memiliki processor sangat mumpuni untuk mendukung kalian dalam menyelesaikan pekerjaan secara lebih efektif dan efisien. Laptop ini juga memiliki segudang keunggulan sehingga menyebabkan banyak pekerja merasa cocok untuk selalu menggunakan produk milik Dell.

Layar Lebar

Keunggulan pertama dari dell inspiron 5301 adalah memiliki layar sangat lebar sehingga bisa mempermudah proses pekerjaan menjadi lebih mudah. Terlebih jika kalian menginginkan laptop untuk mendukung dan menunjang proses kerja maka akan sangat cocok untuk menggunakannya.

Dell sendiri menggunakan layar dengan ukuran 15,6 inchi, merupakan ukuran yang sangat cocok bagi pekerja karena dapat mempermudah fokus ketika sedang bekerja. Terlebih layar juga memiliki resolusi sebesar 1920 x 1080 pixel dengan teknologi Full HD membuatnya sangat jernih.

Dengan ukuran layar lebar sebesar 15,6 inchi selain mempermudah proses ketika sedang bekerja juga cocok jika kalian ingin menggunakannya untuk menonton film. Karena dell inspiron 5301 sudah memiliki teknologi Full HD membuatnya dapat menonton film dengan kualitas tinggi.

Penyimpanan BesarĀ 

Jika kalian merupakan pekerja kantoran biasanya membutuhkan perangkat dengan teknologi penyimpanan berkapasitas besar. karena nantinya akan menggunakan perangkat tersebut untuk menyimpan berkas kerja dengan ukuran sangat besar dan biasanya hampir bertahun-tahun lamanya.

dell inspiron 5301 memiliki kapasitas penyimpanan sangat besar sehingga bisa kalian gunakan untuk menampung banyak file pekerjaan. Karena perangkat ini memiliki kapasitas untuk menyimpan file hingga sebesar 1 TB, cukup besar untuk menyimpan file dan berkas berukuran jumbo.

Namun penyimpanan dari laptop ini masih menggunakan HDD bukan SSD sehingga terdapat perbedaan dalam kecepatan file transfernya. Namun Dell berhasil mengakali hal tersebut sehingga bisa mempermudah pengguna untuk melakukan transfer file dengan tidak terlalu lama.

Memiliki Bezel Sangat Tipis

Memiliki Bezel Sangat Tipis
Memiliki Bezel Sangat Tipis

Banyak pengguna merasa mengeluh jika memiliki laptop dengan ukuran layar lebar namun masih menggunakan bezel sangat tebal. Hal tersbut saja akan menghalangi tampilan bahkan beberapa pengguna akan mengeluh karena tidak bisa menikmati layar secara totalitas.

Hal ini kemudian terjawab oleh dell inspiron 5301 karena memiliki bezel sangat tipis sehingga dengan layar sebesar 15,6 inchi kalian bisa menikmatinya dengan lebih puas. Selain itu bezel tipis ini terletak pada bagian kanan dan kiri layarnya sehingga tidak mengganggu penglihatan ketika sedang menggunakan laptopnya.

Walaupun memiliki bezel tipis bukan berarti bagian layar mudah rusak karena bezelnya sangat tipis yang mengakibatkannya tidak cukup kuat. Dell sendiri sudah mengembangkan teknologi terbarunya sehingga membuat bezel kokoh walaupun dengan ukuran tipis sehingga mempermudah pengguna dalam menikmati pengalaman bekerja.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini