Dji Mavic Mini Jadi Pilihan Drone Terbaik untuk Content Creator

Untuk jenis drone yang cocok digunakan dan paling menyenangkan sekarang ialah Dji Mavic Mini dengan beberapa sisi yang menawan sekali. Kalian bisa segera merasakannya karena produk drone satu ini telah resmi dirilis versi mini pada akhir tahun 2019 lalu.

Baca juga: Spesifikasi Fujifilm Instax Mini 90 dan Kelebihannya

Drone mungkin satu ini pun diklaim sebagai jenis produk yang sudah bisa dioperasikan oleh siapa saja karena dibekali dengan fitur serta kemudahannya. Kalian pun dijamin bakalan langsung menyukainya saat pertama kali melihat produk drone tersebut.

Drone mini Dji Mavic ini pun dipastikan bisa mempunyai daya tarik tersendiri yang cukup unik dibandingkan dengan versi lainnya seperti Dji Mavic Pro dan Dji Mavic 2 yang dirilis beberapa bulan sebelumnya. Kalian bisa langsung cek saja fitur dan juga keunggulan dari drone mungil satu ini disini.

Kenalan dengan Fitur Unggulan dari Drone Dji Mavic Mini

Kenalan dengan Fitur Unggulan dari Drone Dji Mavic Mini
Kenalan dengan Fitur Unggulan dari Drone Dji Mavic Mini

Diluncurkan dengan nama Dji Mavic Mini ini cukup unik dengan versi yang sebelumnya, bisa lihat dari ukuran yang sangat berbeda sekali. Drone Mavic ini pun hanya memiliki berat kisaran 249 gram dan disematkan lensa kamera 12 megapiksel serta sensor CMOS berukuran beberapa inch saja. Drone ini mampu kalian terbangkan dengan jarak maksimal hingga 4 km.

Drone mudah dibawa kemana saja

Drone mudah dibawa kemana saja
Drone mudah dibawa kemana saja

Drone Dji Mavic versi mini ini sudha memiliki berat hanya 249 gram dan diklaim sebagai jenis drone paling ringan sekarang ini. Dengan ukuran mini tersebut akan sangat cocok digunakan bagi kalian yang berprofesi sebagai content creator ataupun suka mendokumentasikan petualangan di alam.

Flight time up hingga 30 menit

Flight time up hingga 30 menit
Flight time up hingga 30 menit

Walaupun memiliki ukuran mungkin, drone tersebut sudah dibekali dengan kemampuan terbang hingga 30 menit yang sangat menarik jika dilihat dari tampilan kecilnya. Biasanya, hanya drone dengan ukuran medium atau diatasnya yang bisa terbang hingga selama 30 menit.

Jangkauan drone hingga radius 4 km

Jangkauan drone hingga radius 4 km
Jangkauan drone hingga radius 4 km

Dji Mavic Mini ini diklaim juga mampu terbang mencapai 4 kilometer dan dibekali dengan transmisi video kualitas HD yang cukup mumpuni sekali. guna membantu kalian memonitoring antara drone dengan monitor yang berada di genggaman kalian dalam bentuk remote.

Fitur vision sensor dan GPS Precise Hover

Fitur vision sensor dan GPS Precise Hover
Fitur vision sensor dan GPS Precise Hover

Untuk vision sensor ini bisa digunakan supaya membantu penggunanya meminimalisir terjadinya tabrakan dan juga crash. Sensor tersebut dapat menghentikan laju drone pada saat sedang mendapatkan penghalang yang berada di sekitar sensornya. Lanjut dengan segi keamanan berupa GPS Precise Hover agar membantu kalian saat terjadi lost signal pada drone dan remote.

Hasil stabil dengan 3 Axis Gimbal dan mudah untuk digunakan

Hasil stabil dengan 3 Axis Gimbal dan mudah untuk digunakan
Hasil stabil dengan 3 Axis Gimbal dan mudah untuk digunakan

Dji Mavic Mini ini sudah menggunakan 3 Axis Gimbal yang bisa membantu kalian memperoleh hasil stabil dalam proses pengambilan video dan foto. Tampilan drone yang cukup sederhana dan mudah digunakan ini pun menjadi pilihan terbaik untuk kalian gunakan ketika sedang traveling ataupun pengambilan konten.

Fitur QuickShots Mode

Fitur QuickShots Mode
Fitur QuickShots Mode

Untuk drone Mavic Mini ini sudah disematkan dengan fitur QuickShits Mode yang cukup mumpuni sekali. Ada sejumlah mode QuickShots yang dimiliki oleh drone mungil tersebut seperti halnya:

  • Dronie, mode yang dapat mengambil objek secara otomatis dengan style yang menjauh, yang aritnya drone akan mundur dan terbang meninggi ketika sedang membidik objek yang telah ditentukan
  • Rocket, hampir seperti rocket, mode satu ini berguna untuk pengambilan gambar pada mode saat mengambil objek gambar secara vertikal lurus dan juga sejajar pada bagian kepala dan posisi targetnya
  • Circle, dalam mode satu ini bisa mengambil objek gambar dengan cara keliling target searah jarum jam dengan ketinggian yang tidak akan berubah dari settingan semula
  • Helix, mode satu ini hampir sama seperti circle dengan mode yang fokus pada pengelilingan target dan juga ketinggian yang bisa diatur sesuka hati.

Keunggulan dari Drone Dji Mavic Mini

Keunggulan dari Drone Dji Mavic Mini
Keunggulan dari Drone Dji Mavic Mini

Dji Mavic Mini ini sudah dirancang dengan inovasi teknologi terbaru yang telah disematkan sebelumnya pada produk Mavic Pro, Mavic Air dan juga Mavic 2. Dengan cara menghadirkan fitur drone berkualitas profesional dan juga kerangka bodi yang sangat ringan sekali.

Hal ini juga bisa menempatkan posisi drone Mavic Mini sebagai drone paling aman dan di sejumlah produk lainnya bisa diklaim paling ringan. Untuk mode pilot drone tersebut pun cukup sederhana sekali dan mematuhi hukum pada wilayah tertentu ketika kalian gunakan.

Kamera kelas tinggi telah disematkan pada drone tersebut dengan melakukan rekaman yang sangat stabil dalam definisi tinggi, dan juga rangkaian fitur unggulan guna memperoleh hasil video dan foto demi kebutuhan content creator. Peningkatan kinerja penerbangan juga sangat stabil dengan durasi waktu relatif lama untuk ukuran drone mungil seperti milik Dji Mavic kali ini.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini