Cara Mengaktifkan M-Banking BCA Termudah dan Pasti Berhasil

Langkah atau cara mengaktifkan M-Banking BCA cukup mudah untuk kalian ikuti. Apalagi tidak perlu datang langsung menuju kantor cabang sehingga praktis. Nasabah dapat memanfaatkan aplikasi mobile maupun lewat mesin ATM.

Baca Juga : Aplikasi Mobile Banking Terbaik, Cara Praktis Bertransaksi

Layanan ini penting bagi nasabah yang ingin menikmati kemudahan dalam transaksi. Contohnya transfer uang, cek saldo, membayar tagihan, belanja hingga top up. Ternyata dapat kalian coba hanya dengan memanfaatkan satu aplikasi.

Meski begitu jika ingin menikmatinya perlu mendaftar hingga mengaktifkan lebih dulu. Nantinya dapat menikmati berbagai fitur atau fasilitas dalam aplikasi. Pelayanannya cukup lengkap sehingga memberikan keuntungan bagi para nasabah.

Mengenal Aplikasi M-Banking BCA dan Keuntungannya

cara mengaktifkan M-Banking BCA

Kalian yang ingin melakukan cara mengaktifkan M-Banking BCA pastinya akan bertemu aplikasi BCA Mobile. Faktanya termasuk salah satu fitur memanjakan bagi nasabah. Khususnya saat melakukan kegiatan perbankan dengan aplikasi.

Layanan smartphone ini sendiri dapat nasabah akses asalkan memiliki jaringan internet. Tapi sayang karena aplikasi ini baru bisa kalian gunakan dengan smartphone GSM. Artinya jika menggunakan jaringan CDMA belum terdukung.

Kemudahan dan kepraktisan dalam penggunaannya begitu terasa bagi nasabah. Apalagi hanya perlu memasangnya pada aplikasi dan melakukan pendaftaran sudah bisa menikmatinya. Belum lagi berpeluang menemukan berbagai keuntungan hebat.

Salah satu keuntungannya yakni bisa nasabah pakai walaupun jaringan internetnya buruk. Nasabah dapat mengakses walau jaringannya GPRS, EDGE, 3G maupun dengan WiFi. Tentu tidak perlu keluar rumah untuk menikmati layanannya.

Jika mengikuti cara mengaktifkan M-Banking BCA, kalian juga akan merasakan fitur terlengkap. Belum lagi fasilitas pendaftaran memungkinkan menyimpan tujuan transfer. Saat ingin melakukan transfer berikutnya tentu lebih mudah.

Perlu kalian ketahui aplikasi ini telah terancang dengan layout dan menu user-friendly. Artinya mudah kalian pakai walaupun masih awam. Selain itu pengguna Apple maupun Android dapat mengakses setiap fitur terbaiknya.

Saat masih aplikasi ini juga akan menemukan info yang membantu nasabah. Misalnya berkaitan dengan promo maupun informasi perbankan lainnya. Artinya menjadi platform lengkap yang membantu nasabah dari berbagai sektor.

Cara Daftar M-Banking Bank BCA

cara mengaktifkan M-Banking BCA

Keberadaan mobile banking telah terbukti membantu nasabah menikmati beragam transaksi dengan mudah. Contohnya transfer uang, mutasi rekening, bayar tagihan hingga cek saldo. Setiap fitur bisa nasabah lakukan dengan aplikasi.

Bahkan cara mengaktifkan M-Banking BCA juga mudah dan tidak perlu menuju kantor cabangnya. Inilah alasannya perlu segera mendaftar setelah memiliki rekening. Tujuannya agar dapat mengakses fitur M-Banking terlengkap.

Perlu kalian ketahui kalau ingin menikmati layanan ini harus mendaftar terlebih dulu. Walaupun telah memiliki rekening, bukan artinya otomatis menjadi pengguna. Berikut ini cara mendaftar mobile banking dari BCA:

  • Kunjungi ATM BCA terdekat dari rumah kalian.
  • Masukkanlah kartu paspor dan masukkan “PIN”.
  • Setelah muncul halaman awal, cari dan klik menu “Transaksi Lainnya“.
  • Tekan Daftar E-Banking lalu pilihlah menu “Mobile Banking“.
  • Sebelum mengikuti cara mengaktifkan M-Banking BCA, baca dulu klausula yang muncul.
  • Klik “YA“ apabila menyetujui klausula tersebut.
  • Masukkanlah nomor HP yang ingin kalian gunakan.
  • Konfirmasikan nomor HP yang telah kalian masukkan.
  • Masukkan PIN Mobile Banking dalam bentuk 6 digit angka.
  • Masukkan ulang PIN tersebut.
  • Setelah itu muncul konfirmasi registrasi telah berjalan sukses.
  • Kemudian mesin ATM segera mencetak struk bukti transaksi pendaftaran.

Kehadiran mobile banking begitu mempermudah kegiatan transaksi semakin efisien. Apalagi terbukti langkahnya cepat dan bisa langsung berhasil. Jadi, bisa langsung menggunakannya untuk beragam transaksi yang kalian inginkan.

3 Cara Mengaktifkan M-Banking BCA Terbaru

cara mengaktifkan M-Banking BCA

Walaupun telah berhasil melakukan pendaftaran, tapi masih ada langkah lainnya perlu kalian selesaikan. Langkah ini adalah mengaktifkan layanan tersebut. Kalian bisa menggunakan ponsel maupun Halo BCA, berikut ini panduannya:

Via Ponsel

Aktivasi menggunakan ponsel termasuk paling mudah kalian ikuti. Pastinya praktis dan tidak perlu mendatangi tujuan manapun. Berikut ini cara mengaktifkan M-Banking BCA memanfaatkan smartphone pribadi:

  • Download BCA Mobile dari Play Store atau App Store.
  • Masuk halaman utama dan pilih m-BCA.
  • Masukkan nomor kartu ATM kalian.
  • Kirim SMS Konfirmasi pada nomor HP.
  • Buat kode akses dengan 6 huruf dan angka.
  • Verifikasi.
  • Foto kartu KTP dan isi NIK pada kolom.
  • Lengkapi setiap data yang platform ini minta.
  • Pengambilan gambar untuk verifikasi biometrik. Hadapkan wajah ke kamera.
  • Lanjut untuk verifikasi.
  • Verifikasi lainnya dengan OTP.
  • Masukkan OTP dari SMS.
  • Proses aktivasi telah sukses.

Via Halo BCA

Layanan Halo BCA menerima layanan yang kalian butuhkan seperti aktivasi mobile banking. Faktanya mudah melakukannya tapi harus memiliki pulsa. Berikut panduan untuk aktivasi yang benar:

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini