Doa Dihindari Musibah dan Adab Berdoa dan Muslim Harus Tahu!

Primaradio.co.idDoa dihindari musibah sangat membantu kita agar bisa terhindarkan dari mara bahaya atau musibah yang akan terjadi. Musibah ini dapat datang kapan dan dimana saja, tanpa pernah kita ketahui. Sebagai seorang manusia, sudah sepatutnya kita berdoa.

Baca juga : Doa Setelah Sholat Tahajud Agar Terkabul (Arab, Latin, Artinya)

Berdoa kepada Allah merupakan bentuk rasa penghambaan juga menghilangkan sikap sombong dalam diri. Tidak berdoa, itu menjadi sikap sombong karena merasa diri mampu tanpa bantuan Allah.

Padahal manusia hanyalah makhluk biasa, yang tanpa Tuhannya tidak dapat melakukan apa-apa. Sebagai seorang muslim membaca doa dihindari musibah ini, akan memberikan rasa aman.

Karena bisa terhindar dari berbagai musibah, wabah, sakit, juga bentuk kesengsaraan  juga bahaya lainnya. Maka dari itu, sudah seharusnya kita memohon pertolongan hanya kepada Allah dengan memanjatkan doa sebagaimana yang tertera dalam hadits ini.

4 Doa Dihindari Musibah

4 Doa Dihindari Musibah
4 Doa Dihindari Musibah

Membaca doa tersebut, membuat kita bisa terhindar dari berbagai bahaya atau malapetaka yang ada. Kejadian atau malapetaka tersebut dapat datang kapan saja dan dimana saja.

Sebagai bentuk perlindungan diri Rasulullah mengharuskan untuk memohon perlindungan pada Allah.

Selain kita akan mendapatkan perlindungan, dengan berdoa juga dapat melembutkan hati. Kemudian mampu membuat kita menjadi lebih dekat dengan Sang Pencipta. Untuk doanya yang bisa kalian panjatkan adalah sebagai berikut:

Doa dalam Buku Luqman Junaidi

Terdapat bacaan atau doa dihindari musibah yang terdapat dalam buku karya Luqman Junaidi. Ini juga menjadi do’a yang mudah kita hafalkan, yang telah Imam Bukhari, Muslim dan Nasa’i meriwayatkan;

Hadits yang Imam Abu Daud Riwayatkan

Doa dihindari musibah selanjutnya, merupakan do’a yang sudah Imam Abu Daud meriwayatkan. Untuk bacaannya juga sama dengan yang sebelumnya, pendek dan mudah untuk kita hafalkan. 

Do’a ini membantu kita terlindungi dari berbagai masalah kesehatan. Sehingga keluarga senantiasa Allah berikan kesehatan jasmani juga rohani. Dua dasar kesehatan tersebut sangat penting sekali bagi manusia.

Doa dari Buku Doa Harian Pintu Langit

Tidak hanya doa dihindari musibah sebelumnya saja, kalian juga dapat membaca yang satu ini sehabis sholat. Buku tersebut merupakan karya H. Hamdan Hamedan MA, doanya berkaitan dengan tolak bala.

Bacaan tersebut tidak hanya bisa kalian baca sehabis sholat saja, melainkan kapan saja. Terutama ketika terjadi musibah, wabah, atau marabahaya lainnya yang menyerang. 

Doa dihindari Musibah dalam Buku Doa-doa Pilihan

Selanjutnya kalian juga dapat membaca permohonan kepada Allah dengan mengucapkan do’a dari buku Doa-doa Pilihan oleh KH Ahmadi Isa. Dalam bacaan tersebut memohon perlindungan dari segala bala, penyakit menular, serta kekeringan.

Mengetahui bacaan-bacaan tersebut, tentunya sangat membantu sekali bagi kita agar terlindung dari berbagai marabahaya. Dalam proses berdoa tersebut, ada adab yang harus kalian perhatikan.

7 Adab dalam Berdoa

7 Adab dalam Berdoa
7 Adab dalam Berdoa

Melafalkan doa dihindari musibah akan sulit terjawab jika kita tidak memiliki adab dalam berdoa. Pentingnya adab dapat mempengaruhi mudah atau tidaknya doa kita terjawab oleh Allah.

Menerapkan adab tersebut juga, dapat membuat kita menjadi lebih dekat dengan Sang Pencipta. Ada beberapa adab berdoa yang harus kalian terapkan, berikut ini bersumber dari Ihya ‘Ulumuddin oleh Imam Al-Ghazali;

Memilih Waktu Terbaik

Ketika akan membaca doa dihindari musibah pastikan untuk memohon pada Allah pada waktu istijabah. Yakni waktu mustajab untuk berdoa pada Allah bagi umat muslim. Pada dasarnya berdoa tidak mengenal waktu atau tempat.

Tapi dengan memilih waktu paling mustajab ini memperbesar harapan doanya lebih mudah Allah dengar dan kabulkan. Beberapa waktu tersebut adalah;

  • Sepertiga malam
  • Antara adzan dan iqamah
  • Ketika adzan berkumandang
  • Saat berbuka puasa
  • Sujud ketika sholat
  • Saat turun hujan

Dengan Menghadap Kiblat

Jika ingin doa dihindari musibah kalian lebih mudah terijabah, pastikan selama membaca doanya sudah menghadap kiblat. Selain itu, berdoalah sambil mengangkat tangan sampai bagian ketiak terlihat.

Berdoa dengan Rendah Hati

Sejatinya manusia memang bukanlah apa-apa, tidak patut menyombongkan diri. Dalam berdoa sendiri, kita harus melantunkannya dengan kerendahan hati. Juga tidak menggunakan kata-kata yang berlebihan.

Alias gunakan suara yang lembut, karena Allah tidak menyukai orang-orang yang melampaui batas. Tidak hanya itu saja, orang berilmu, ahli abdal, seringkali berdoa tidak lebih dari tujuh kata saja.

Berdoa dengan Penuh Harap

Adab lainnya, seorang muslim sudah seharusnya berdoa dengan penuh harap bahwa doanya tersebut Allah kabulkan. Sebab sikap tawadhu serta rendah hati, sangat Allah sukai sekali. Hal tersebut sesuai dengan firman-Nya dalam surah Al- A’raf ayat 56.

Berdoa penuh harap juga menunjukkan betapa lemahnya manusia, tanpa pertolongan Sang Pencipta. Jadi selain mampu membuat doanya lebih mudah terijabah, tapi juga menyadarkan kita sebagai makhluk yang lemah.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini