7 Aplikasi Transfer File di Android Terbaik

Send Anywhere

Send Anywhere memiliki fitur yang memungkinkan file dikirim tidak hanya ke perangkat, tetapi ke banyak perangkat secara bersamaan.

Tentu saja fitur ini bisa pengguna manfaatkan untuk menghemat waktu saat mengirim file. Selain itu, aplikasi transfer file di Android ini tidak memerlukan koneksi internet sehingga dapat menghemat kuota.

ShareMe.

Aplikasi besutan Xiaomi ini merupakan aplikasi yang memungkinkan pengguna mengirim data atau berkas berukuran besar. Selain itu, platform tersebut juga dapat digunakan oleh banyak merk ponsel.

Seperti aplikasi sebelumnya, ShareMe tidak memerlukan koneksi internet untuk mengirim file atau aplikasi. Jadi kalian tidak perlu khawatir kuota akan berkurang menggunakan aplikasi ini.

Xender.

Aplikasi mengirim berkas satu ini merupakan aplikasi multifungsi. Pengguna tidak hanya bisa menggunakannya sebagai pengirim data saja, platform bisa kalian gunakan untuk mendownload file dari WhatsApp, Facebook, dan Instagram.

Selain itu, Xender sebagai aplikasi transfer file di Android tidak hanya bisa digunakan di ponsel, tapi juga di laptop dan PC. Jadi kalian bisa menginstal platform tersebut di laptop atau PC untuk mengirimkan data.

Files by Google

Files by Google merupakan aplikasi yang tidak hanya berfungsi sebagai alat transfer data, namun juga sebagai penyimpan data. Selain itu, file by google disediakan oleh Google secara offline.

Artinya platform satu ini berfungsi untuk transfer data atau berkas diakses secara gratis. Jadi kalian tidak perlu khawatir kuota akan habis dengan menggunakan Files by Google.

JioSwitch.Q

JioSwitch adalah aplikasi yang memungkinkan seseorang mengirim file atau aplikasi berukuran besar. Selain itu, aplikasi ini juga memungkinkan kalian mengirim berkas atau aplikasi dari Android ke IOS atau sebaliknya.

Baca juga : Kekurangan Aplikasi Meta Tantangan dan Kritik

Tentu saja aplikasi satu ini sangat efisien dan pastinya cocok bagi pengguna yang tidak suka menunggu. Aplikasi transfer file di Android akan memudahkan semua proses pengiriman file.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini