Review Google Pixel 6 Pro dengan Fitur Canggih dan Menarik

Keluarnya review Google Pixel 6 Pro positif dari penggunanya membuktikan kehebatan ponsel ini. Apalagi saat baru rilis membuat geger pecinta HP seluruh dunia. Terutama karena merilis flagship dengan kamera menawan.

Produk ini bahkan memiliki bekal 50MP dengan AI kamera tercanggih. Wajar jika kemudian membuat banyak pabrikan lain ikut berlomba mengalahkan Google. Khususnya dari segi aspek kamera yang ternilai begitu unggul.

Baca Juga : Cara Melihat Akun Google Login di Perangkat Lain dengan Mudah

Tentu menjadi perubahan menarik karena produk Pixel 5 sebelumnya terlalu bermain aman. Tapi seri keluaran selanjutnya ini memiliki spesifikasi terbaik. Bahkan menggunakan chipset berkelas sehingga kualitasnya premium.

Apabila kalian tertarik dengan smartphone ini pastinya perlu mengetahui detail spesifikasi. Termasuk perbandingan antara harga dengan review fiturnya. Artinya dapat mengetahui nilainya maupun worth it atau tidak untuk membelinya.

Review Google Pixel 6 Pro dari Performa dan Chipset Terbaik

review Google Pixel 6 Pro

Klaim sebagai smartphone dengan kamera maupun performa terbaik sukses membuat menarik perhatian publik. Apalagi terdapat tambahan chip buatan sendiri dalam HP ini. Kalian akan menemukan penggunaan chip Google Tensor.

Untuk review Google Pixel 6 Pro, kualitasnya hebat walaupun sistemnya baru. Sebenarnya tergolong prosesor tunggal dari Google. Tapi tidak jelas mana bagian yang Google buat sendiri atau bantuan pihak lain.

Meski begitu prosesor ini tetap unggul karena menawarkan Tensor Processing Unit (TPU). Belum lagi ada kecerdasan buatan hingga chip Titan M2 untuk membantu keamanan. Kemampuannya hebat karena membantu pembelajaran mesin.

Bahkan terdapat perkiraan apabila fiturnya bisa melebihi produk smartphone Google sebelumnya. Sebenarnya termasuk sebagai fitur pintar yang menawan. Karena bersanding dengan sistem kamera terbaik, hasilnya lebih istimewa.

Ponsel ini memiliki kapasitas penyimpanan RAM 12GB dengan pilihan ROM 512GB. Tentu masuk format UFS 3.1 tanpa memiliki MicroSD untuk tambahan. Sebenarnya termasuk sebagai standar dalam flagship sehingga termasuk unggul.

Saat melihat review Google Pixel 6 Pro, performa terbantu karena daya tahan luar biasa. Bahkan memiliki fitur pengisian daya cepat. Tapi harus membeli adaptor pengisian tercepat karena memperolehnya terpisah.

Faktanya pengembang tidak menghemat kapasitas baterai yang masuk dalam spesifikasinya. Inilah alasannya pengguna mampu menerima 8-10 jam waktu aktif penggunaan. Karena memiliki pengisian nirkabel, tentu semakin kekinian.

Desain dan Tampilan Layarnya Fenomenal Sehingga Khas

Dalam review Google Pixel 6 Pro, penarik perhatian utama yakni dari segi desain. Apalagi Google tidak sembarangan dalam membangun desain. Bahkan memiliki peningkatan lebih baik saat membandingkan tipe sebelumnya.

Setelah melihat unitnya kalian akan merasakan lebih premium dan canggih. Selain itu kelihatan semakin solid walaupun hanya memiliki berat 7,4 ons. Wajar apabila menciptakan desain lebih modern untuk penggunaan harian.

Secara keseluruhan memiliki tampilan yang berubah dari tipe rilisan sebelumnya. Bagian bezel layar telah berkurang sehingga lebih luas. Belum lagi panel belakangnya tidak biasa tapi tetap memberikan kesan yang menarik.

Setidaknya terdapat juga foto modul yang terpisah sebagai elemen desain. Karena penggunaan desain inilah kemudian terasa lebih orisinal karena tidak berusaha meniru. Melainkan benar-benar menciptakan desainnya sendiri.

Berdasarkan review Google Pixel 6 Pro, saat penggunaan terasa nyaman. Terutama karena memiliki body dari logam dan kaca tempered. Belum lagi panel AMOLED yang mampu menerima kecepatan refresh hingga 120Hz.

Pastinya dapat digunakan untuk menghasilkan tingkat kehalusan tertinggi dari setiap konten. Google sendiri memutuskan membahagiakan pengguna dengan layar 3120×1440. Artinya sukses mempengaruhi kejernihan gambar semakin tinggi.

Saat mengetes tingkat kecerahan atau kontras layar AMOLED juga menarik. Bahkan rasanya benar-benar superior sehingga meningkatkan kembali kualitas premium smartphone ini. Untuk menonton film atau bermain game tentu menyenangkan.

4 Kelebihan Google Pixel 6 Pro yang Menarik Perhatian

review Google Pixel 6 Pro

Produk dari Google ini sukses menarik perhatian karena banyaknya fitur terbaik. Apalagi dari segi hardware dan software juga meningkatkan kualitas smartphone. Berikut ini beberapa kelebihan yang menjadi favorit penggunanya:

Hardware Terbaik

Review Google Pixel 6 Pro menawan karena chipsetnya berpadu dengan CPU Octa-core beserta GPU Mali-G78 MP20. Chipset ini baik karena bersaing dengan Snapdragon 888. Bahkan hasil benchmark AnTuTu mencapai 745300.

Selain itu memiliki 3 varian penyimpanan 128GB, 256GB hingga 512GB. Ada juga slot dual SIM, Wi-Fi802.11, Bluetooth 5.2 sampai GPSL1+L5. Tambahan USB Type C3.1, speaker stereo dan NFC juga melengkapinya.

Software Terbaru

Software atau perangkat lunak yang Google tambahkan adalah Android 13. Tapi bisa kalian upgrade menuju Android sehingga dapat terus memperbaharuinya. Kombinasi OS dengan Tensor tentu memastikan operasinya selalu lancar.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini