Notifikasi WA Tidak Muncul di Atas Layar – Begini Solusinya

Para pengguna whatsapp bisa memperbaruinya melalui playstore atau juga appstore sesuai dengan versi terbaru ya. Atau kamu bisa mengatur secara otomatis supaya semua aplikasi bisa di update otomatis saat ada pembaruan.

Muat Ulang Handphone

Untuk cara terakhir yang bisa dilakukan saat beberapa aplikasi tidak menanggapi atau tidak berfungsi dengan baik adalah dengan memuat ulang handphone ya. Mungkin saja handphone yang digunakan terlalu panas sehingga perlu di restart ulang.

Jadi kamu bisa melakukan beberapa cara di atas untuk kembali mendapatkan notifikasi saat menerima pesan ya. Jika satu cara tidak berhasil, maka kamu bisa melakukan cara yang lainnya ya. Selamat mencoba.

Notifikasi WA Tidak Muncul Ini Penyebabnya

Disamping bagaimana solusi untuk menghadapi notifikasi wa tidak muncul di layar kunci, tentunya kami juga ingin membagikan apa penyebab dari tidak munculnya notifikasi tersebut.

Yuk langsung saja lihat beberapa penjelasan mengapa notifikasi wa tidak muncul di atas layar pada list di bawah ini.

  • Mode pesawat handphone dalam keadaan aktif
  • Fitur latar belakang aplikasi whatsapp tidak aktif
  • Penyimpanan internal perangkat telah penuh
  • Handphone dalam mode hening

Nah silahkan hindari beberapa penyebab di atas supaya kamu tetap bisa mendapatkan notifikasi saat menerima pesan baru dan akan selalu muncul di atas layar atau layar kunci ya.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini