5 Burung Berbahaya di Dunia, Waspada Jika Bertemu

Pemerintah mencoba memberantas burung berbahaya di dunia yang satu ini. Namun, burungnya sangat cerdik karena bisa menghindari serangan senjata. Bahkan, menyerang balik dan merusak alat pertanian. 

Meskipun berbahaya, namun tetap memiliki keunikan yang terdapat pada bagian bulunya. Bulunya tebal, kasar dan berwarna keabu-abuan. Fungsinya sebagai pelindung dari sinar matahari. 

Kekuatan kakinya terletak pada otot betis yang hanya dimiliki oleh emu saja. Selain bisa berlari, emu juga merupakan perenang dan pelompat yang sangat handal. 

  1. Burung Hantu dengan Tanduk Besar
Burung Hantu dengan Tanduk Besar

Burung hantu bertanduk besar atau Bubo Virginianus ini akan melakukan penyerangan untuk melindungi anak-anaknya. Selain itu, untuk mempertahankan wilayahnya. Pada umumnya, para korban masih bisa melarikan diri. 

Burung berbahaya di dunia tersebut termasuk predator besar yang tingginya hingga 60 cm atau lebih. Lebar sayapnya mencapai 200 cm. Lalu, kekuatan cakarannya 500 psi dan bisa mematikan. 

  1. Lammergeier
Lammergeier

Lammergeier memiliki nama lain burung bangkai berjanggut yang mirip elang besar. Habitat burungnya di pegunungan dari Asia Tengah, Afrika Timur sampai Spanyol. 

Makanan lammergeier adalah bangkai, terutama bagian tulang. Biasanya burungnya akan menjatuhkan makanan dari ketinggian 80 m ke bebatuan. Tujuannya agar tulangnya terbuka sehingga bisa memakan sumsumnya.

Baca juga : Bisakah Hewan Beda Spesies Kawin? Simak Ulasannya Disini

Anda sebaiknya tidak mengganggu semua burung di atas jika ingin selamat. Hal ini karena termasuk burung berbahaya di dunia dan mempunyai kaki kuat untuk menyerang musuhnya. 

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini