Fakta Kapal Selam Titanic yang Meledak di Samudera Atlantik

Kapal selam ini mulai berlayar pada hari Jumat tanggal 16 Juni 2023. Kapal ini berangkat dari Newfoundland, Norwegia. Kapal ini mulai menyelam di area bangkai kapal Titanic pada hari Minggu, 18 Juni 2023 di jam 9 pagi waktu setempat.

Pada jam 11.40 ini menjadi waktu komunikasi terakhir antara awak kapal selam Titanic dengan Maritime Horizon Service. Pada jam 18.10, Titanic Submarine harusnya berada di permukaan. Namun, hingga pukul 18.35 belum nampak ke permukaan sehingga Ocean Gates melaporkan hal tersebut ke gate.

Di tanggal 20 Juni 2023, terdengar suara dentuman yang cukup keras. Di tanggal 22 Juni 2023, pihak Ocean Gates resmi menyatakan bahwa Titanic Submarine meledak di dasar laut dan seluruh penumpang dinyatakan meninggal.

Baca juga : Kenali Face Recognition beserta Cara Kerjanya

Baru-baru ini terjadi sebuah kecelakaan berupa meledaknya kapal selam di Samudera Atlantik. Titanic Submarine ini berpenumpang 5 crazy rich dari beberapa negara. Tercatat, ada beberapa fakta kapal selam Titanic yang menyebabkannya meledak di Samudera Atlantik.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini