AI in Healthcare, Berperan Besar dalam Dunia Kesehatan

Dampak Positif dan Negatif dari AI in Healthcare

Dampak Positif dan Negatif dari AI in Healthcare

Melalui penjelasan di atas, tentu Anda mengetahui bahwa adanya teknologi ini dalam dunia kesehatan memberikan banyak sekali pengaruh baik. Beberapa dampak positif lainnya adalah seperti:

  1. Dapat menyimpan data dengan jumlah tidak terbatas.
  2. Mempunyai keakuratan dan ketepatan dalam pengerjaannya.
  3. Menggantikan tugas manusia secara berulang-ulang dan bersifat rutinitas.
  4. Dapat digunakan kapan saja dan untuk jangka waktu panjang.
  5. Dapat digandakan dan disebarluaskan dengan mudah.
  6. Menghemat waktu dan biaya.
  7. Membuat pekerjaan menjadi lebih praktis dan efisien.

Namun, tidak dapat dipungkiri bahwa segala sesuatu yang ada di dunia ini pasti memiliki kekurangan di samping segala kelebihannya. Begitu juga dengan AI in Healthcare yang memiliki beberapa dampak negatif seperti berikut:

  1. Menimbulkan rasa malas bagi para penggunanya.
  2. Menghilangkan beberapa pekerjaan yang biasa dilakukan manusia.
  3. Tidak mempunyai common sense sehingga tidak mampu memahami tujuan dari informasi yang ada.
  4. Hanya bekerja sesuai instruksi yang diberikan karena program yang membuat teknologi ini.
  5. Untuk pemrosesan informasi bersifat vertikal dan membutuhkan sense kompleks, Artificial Intelligence masih membutuhkan perkembangan.
  6. Memiliki risiko tinggi terjadinya pembobolan.
  7. Sudah dipastikan akan rusak sewaktu-waktu.

Baca juga : DJI Google Integra dan DJI RC Motion 2 Ada di Indonesia 

Oleh karena itu, gunakan teknologi sesuai kebutuhan dan jangan sampai teknologi tersebut justru merusak kualitas diri Anda. Pembahasan terkait AI in Healthcare dapat dilihat dari berbagai sudut pandang karena adanya kelebihan dan kekurangan.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini