Mengapa Tubuh Kunang-Kunang Bisa Menyala? Berikut Alasannya

  1. Memiliki Umur Pendek

Selain mengapa tubuh kunang-kunang bisa menyala yang cukup mencuri perhatian ternyata fakta lain dari hewan satu ini adalah memiliki umur yang pendek. Karena kunang-kunang hanya dapat bertahan setidaknya satu hingga dua tahun umur mereka.

Para induk kunang-kunang juga memerlukan waktu setidaknya dua bulan untuk menempatkan telur-telur mereka. Dan setelah itu mereka akan bersembunyi di bawah tanah untuk bertelur dan akan mati tidak lama setelah itu mulai dari 5 hingga 30 hari.

  1. Cahaya Kunang-Kunang Tercipta dari Reaksi Kimia

Fakta menarik terakhir dari hewan kunang-kunang adalah cahaya tubuh yang mereka pancarkan bisa dilakukan karena adanya sebuah reaksi kimia. Sebuah pusat konservasi mengatakan bahwa di ekor kunang-kunang terdapat dua buah zat yang berbeda.

Zat yang ada pada ekor kunang-kunang adalah zat Luciferin dan Luciferase. Luciferin adalah zat yang terdapat pada bagian tubuh di area perut dan ekor kunang-kunang. Sementara Luciferase merupakan sebuah enzim yang memicu munculnya cahaya.

Jadi itulah beberapa fakta menarik dari hewan kunang-kunang yang bisa diketahui. Kemunculan kunang-kunang pada saat ini sudah cukup langka keberadaannya karena populasi dari kunang-kunang yang sudah sedikit menurun yang terjadi pada akhir ini.

Baca juga : Sejarah Lengkap SEA GAMES 2023 Beserta Informasi Olahraganya

Maka dari itu untuk menikmati indahnya cahaya yang dipancarkan tubuh kunang-kunang harus datang ke daerah yang lembab pada malam hari atau bisa melihatnya di daerah hutan, jadi kini sudah tahu bukan mengapa tubuh kunang-kunang bisa menyala?

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini