6 Kreasi Resep Kue Keranjang Imlek Rumahan yang Lezat

  1. Masaklah gula pasir hingga berubah seperti karamel dengan menggunakan api kecil. Lalu masukkan bunga lawang, aduk sampai larut, dan diamkan. 
  2. Lanjut tambahkan air, lalu diamkan sampai karamel larut, serta hangatkan. 
  3. Kemudian, masukkan adonan ke tepung beras, uleni, serta biarkan semalaman. Keesokan harinya, kalian bisa tuang adonan pada cup kecil yang telah dialasi daun pisang. 
  4. Lalu bisa kukus dengan menggunakan api besar selama 30 menit. Lanjut masak dengan api kecil sekitar 30 menit saja. 
  5. Kemudian, angkat kue, dinginkan, dan kalian sajikan.

Kue Keranjang Labu Kuning

Bahan-bahan:

  • 2 bungkus santan instan 
  • 450 gram labu kuning
  • 270 gram tepung ketan
  • 120 gram gula pasir
  • garam dan vanili secukupnya
  • air secukupnya

Cara membuat resep kue keranjang Imlek:

  1. Pertama, campurkan seluruh bahan, lalu aduk jangan sampai encer.
  2. Kemudian, bisa saring adonan agar tidak ada yang menggumpal
  3. Lanjut tuangkanlah ke cetakan yang telah diolesi minyak.
  4. Kukus juga adonan selama 1 jam. Lalu bisa dinginkan, simpan ke dalam kulkas, dan sajikan.

Baca Juga : Aturan Libur Cuti Bersama Imlek 2023 Untuk Karyawan Swasta

Kue bakul sendiri termasuk salah satu suguhan Imlek yang tidak boleh ditinggalkan. Agar tidak bosan, kalian dapat membuatnya resep kue keranjang Imlek di rumah.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini