Resep Sorbet Durian Sebagai Desert Musim Panas

Banyak orang bertanya mengenai resep sorbet durian karena pada saat ini Indonesia sedang memasuki musim panas sehingga membutuhkan dessert atau makanan melepas dahaga. Terlebih pada saat ini juga sudah mulai memasuki musim durian sehingga banyak pedagang mulai menjajakan buah tersebut.

Baca Juga : Resep French Onion Soup Sebagai Solusi Sarapan Penuh Kehangatan

Sebagai salah satu buah favorit oleh banyak kalangan karena mendapat julukan sebagai king of fruit, terkadang banyak orang memburu buah tersebut karena rasanya enak. Bahkan tidak jarang masyarakat berlomba untuk membuat makanan olahan dari buah itu karena memiliki rasa unik.

Terkadang banyak orang memilih untuk membeli banyak durian sekaligus sehingga dapat menyimpannya sebagai stok ketika ingin memakannya di rumah. Namun terkadang banyak orang membeli terlalu banyak sehingga khawatir jika duriannya akan busuk jika tidak segera mengkonsumsinya.

Oleh sebab itu banyak orang ingin mengetahui bagaimana cara supaya dapat menghabiskan stok duriannya dengan mudah. Karena biasanya seseorang akan merasa cepat bosan jika memakan durian tanpa mengolahnya, oleh sebab itu kalian bisa mencoba resep sorbet durian.

Hidangan ini sendiri sangat cocok kalian nikmati saat panas karena memiliki tekstur dan cita rasa menyerupai es krim. Namun cara pembuatannya lebih mudah karena untuk membuat hidangan tersebut tidak membutuhkan bahan krim dan susu yang terasa merepotkan.

Resep Sorbet Durian Mudah dan Praktis

resep sorbet durian

Jika menyimpan buah terlalu lama akan menyebabkannya membusuk karena setiap buah memiliki daya tahannya sendiri. Oleh sebab itu, banyak orang ingin mengetahui cara mengolah buahnya menjadi makanan lain sehingga dapat menjadi solusi untuk menghabiskan duriannya secara cepat.

Sebagai salah satu rekomendasi kalian bisa membuat resep sorbet durian karena memiliki cita rasa unik namun cocok jika mengkonsumsinya pada musim panas. Sorbet sendiri merupakan salah satu hidangan dengan jenis dessert menyerupai es krim namun tidak mengandung krim sebagai komposisinya.

Terlebih kalian juga bisa membuat sorbet tanpa perlu menggunakan susu sehingga banyak orang menyajikannya sebagai solusi hidangan pada musim panas. Jika merasa penasaran kalian bisa membuatnya dari rumah karena mudah menemukan bahan pembuatannya pada pasar tradisional.

Selain itu peralatan untuk memasak resep sorbet durian juga sangat mudah bahkan hampir setiap orang memiliki peralatannya pada dapur masing-masing. Hal inilah yang menyebabkan membuat sorbet menjadi salah satu solusi jika ingin mengolah durian secara mudah dan tidak merepotkan.

Namun jika kalian merasa masih bingung mengenai cara pembuatannya maka tidak perlu khawatir karena caranya sendiri sangat mudah. Untuk langkah pertama kalian perlu mulai mempersiapkan beberapa bahan-bahannya terlebih dahulu baru mulai mengolah hidangan itu.

Persiapan Bahan

Jika kalian tidak memiliki pengalaman dalam memasak hidangan ini tidak perlu merasa bingung dan khawatir karena sebenarnya sorbet durian sangat mudah. Bahkan hampir sebagian besar bahannya bisa kalian temukan pada pasar tradisional tanpa perlu pergi ke supermarket besar.

Namun pastikan untuk memastikan bahan terpenting untuk menciptakan hidangan ini yaitu adalah daging duriannya. Pastikan menentukan daging durian dengan kualitas terbaik seperti jenis montong atau musang king karena sudah terjamin memiliki tekstur lembut dan rasa yang sangat legit.

Terlebih resep sorbet durian memiliki cita rasa lembut dan manis sehingga cocok untuk kalian santap ketika memasuki musim panas. Berikut beberapa bahan yang perlu kalian persiapkan terlebih dahulu ketika ingin menyajikan hidangan segar menggunakan buah durian tersebut.

  • 150 gr buah durian, bisa memakai jenis musang king atau lokal
  • 1 bungkus santan cair instan dengan ukuran 65 ml
  • 80 ml kental manis
  • 250 ml air es
  • 3 sendok makan madu

Mempersiapkan Peralatan

Selain mempersiapkan bahan untuk membuat resep sorbet durian juga perlu menyiapkan peralatan sehingga proses pembuatannya menjadi mudah dan tidak terasa merepotkan. Namun perlu kalian ketahui bahwa peralatan untuk memasak sorbet ini terhitung sangat mudah.

Bahkan sebagian besar peralatan bisa ditemukan pada dapur setiap warga Indonesia hal ini membuat proses memasak menjadi lebih mudah. Karena ketika ingin memasaknya tidak perlu membeli peralatan khusus terlebih dahulu sehingga sangat sederhana dan mudah sekali.

Berikut beberapa peralatan untuk mulai membuat sorbet durian sehingga dapat menyajikan hidangan dessert yang cocok disantap pada musim panas. Namun pastikan bahwa sebelum menggunakannya harus sudah mencuci dan membersihkannya terlebih dahulu supaya steril.

  • Pisau tajam
  • Mixer atau blender
  • Freezer
  • Baskom

Cara Memasak

langsung kita masuk ke langkah cara memasak sorbet durian.

  • Langkah pertama resep sorbet durian adalah mempersiapkan buah duriannya terlebih dahulu. Bukalah bagian kulitnya yang berduri menggunakan pisau tajam namun harus sangat hati-hati karena durinya sangat tajam sehingga bisa memberikan luka pada tangan.
  • Setelah membuka kulit duriannya ambil dagingnya dengan cara memisahkan biji dengan bagian daging buah menggunakan pisau. Pastikan bahwa daging dan biji sudah terpisah semua sehingga mudah untuk mencampurkannya dengan bahan lainnya nanti.
  • Setelah mengeluarkan bagian dagingnya maka langkah membuat sorbet durian setelah itu adalah mulai mencampurkan setiap bahannya menjadi satu. Pertama siapkanlah baskom besar lalu masukkan bahan-bahan mulai dari daging buah, madu, santan, kental manis, serta air es bersamaan.
  • Setelah memasukkan semua bahan secara bersamaan sekarang pastikan untuk mencampurnya menjadi satu kesatuan. Kalian bisa menggunakan bantuan dari blender atau mixer untuk membuatnya tercampur sehingga dapat memastikan rasanya merata.
  • Selanjutnya bekukanlah adonan yang telah tercampur secara merata tersebut dengan menggunakan freezer selama kurang lebih 2 jam. Setelah 2 jam keluarkan adonan resep sorbet durian dan campur lagi menggunakan mixer atau blender.
  • Setelah mencampur menggunakan mixer atau blender masukkan dan bekukan dalam freezer selama kurang lebih 2 jam lagi. Lakukan langkah tersebut selama 2 hingga tiga kali sehingga adonan menjadi berbentuk lembut atau creamy sehingga enak.
  • Setelah menemukan tekstur creamy maka langkah selanjutnya adalah membekukan lagi selama semalaman. Pastikan untuk membekukan dalam freezer selama kurang lebih 24 jam lamanya sehingga memastikan berbentuk seperti es krim.
  • Setelah membekukan selama kurang lebih 24 jam maka langkah selanjutnya adalah mengeluarkan adonan dari freezer. Selanjutnya siapkan cup dan sendok adonan tersebut kedalamnya maka hidangan ini siap untuk kalian santap.

Sebagai salah satu hidangan pengganti es krim sangat mudah untuk memasaknya karena tidak memerlukan susu dan krim. Selain itu dengan mengolah buah tersebut menggunakan resep sorbet durian dapat menjadi solusi hidangan menarik di musim panas.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini