Inspirasi Resep Oncom Pedas Menggugah Selera Bisa Dicoba

  • Iris bawang merah, bawang putih dan cabai berukuran kecil
  • Siapkan wajan lalu tumis menggunakan sedikit minyak hingga aromanya keluar
  • Jika sudah layu silahkan tambahkan gula, garam serta penyedap rasa secukupnya
  • Aduk hingga merata
  • Hancurkan oncom menggunakan tangankan. Haluskan kasar hingga semuanya sedikit hancur
  • Jika bumbu sudah matang silahkan masukkan oncom
  • Aduk terus hingga tekstur oncom berubah sedikit kering
  • Jika tidak ingin lengket beri sedikit tambahan minyak
  • Aduk hingga matang secara sempurna
  • Bersihkan daun kemangi segar dan taburkan pada masakan
  • Aduk hingga layu lalu angkat
  • Sajikan bersama nasi hangat

Resep Oncom Pedas untuk Lauk

Resep Oncom Pedas untuk Lauk
Resep Oncom Pedas untuk Lauk

Bahan Membuat:

  • Oncom 3 keping dan haluskan
  • Daun bawang 2 batang iris halus
  • Cabai merah 10 buah potong-potong
  • Kaldu bubuk
  • Garam secukupnya
  • Minyak goreng secukupnya
  • Air secukupnya

Bumbu Halus:

  • Cabai merah keriting 3 buah
  • Cabai rawit merah 5 buah
  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 4 siung

Cara Memasak:

  • Ulek oncom menggunakan cobek sampai benar-benar halus
  • Tambahkan bumbu halus lalu aduk
  • Panaskan minyak menggunakan api kecil
  • Tumis cabai merah serta daun bawang sampai layu
  • Masukkan oncom bersama bumbu halus
  • Tambahkan juga garam, air serta kaldu bubuk. Aduk hingga tercampur merata
  • Masak sampai bumbu meresap
  • Tunggu sampai oncom kering dan koreksi rasa
  • Jika rasa sudah pas menu bisa kita sajikan

Baca juga: 5 Rekomendasi Resep Olahan Daging Kambing Nikmat

Sebagai ibu rumah tangga tentunya kita perlu mempunyai banyak variasi masakan setiap harinya. Salah satunya adalah mencoba resep oncom pedas dengan cita rasa nikmat.

Follow Primaradio.co.id untuk mendapatkan informasi teruptodate Disini